Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Image Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan
Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan

Senin Cerah, Pembagian Piagam kepada Taruna pada Berbagai Perlombaan

Setelah upacara bendera, dilaksanakan pembagian piagam kepada para taruna yang berhasil meraih juara dalam bidang lomba akademik. Pembagian pengharaagn pertama untuk para taruna yang berhasil meraih Tingkat 6 Nasional dalam lomba OJK seBali-Nusa Tenggara.
Pembagian piagam kedua yaitu untuk taruna yang berhasil meraih juara 2 tingkat Provinsi dalam lomba Debat yang diselenggarakan oleh Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja yang diwakili oleh I Kadek Abdi Cakra Wandana, I Gede Andhara Prasta Pratama, dan I Gede Kaka Aldinh Prayatna. Juara 2 bidang Bahasa Inggris seJawa dan Bali diraih oleh Putu Abhi Agastya yang diselenggarakan oleh Global Youth & Peace Education Movement / GYPEM INDONESIA.

Adanya pesan yang disampaikan oleh perwakilan juara 2 lomba debat, I Kadek Abdi Cakra menymapaikan bahwa “mulailah sesuatu dari dalam diri untuk meraih hasil yang diinginkan”.
Terima kasih para taruna telah mengarumkan nama sekolah di tingkat provinsi hingga tingkat nasional. Semoga terus lahir dan meningkat prestasi taruna di bidang akademik & non akademik.

Salam, 
Spirit, Skiil, Stamina